Cara Mematikan Auto Check Disk Windows - Langsung Ke Blog

Cara Mematikan Auto Check Disk Windows

Tips menghentikan Auto Check Disk pada windows  yang sering terjadi sesudah melakukan instal ulang windows terutama windows 7. Auto Check Disk akan selalu muncul pada saat boot/start up dan proses ini sangat mengganggu karena membutuhkan waktu yang lumayan lama. Biasanya untuk menghentikan cukup dengan menekan tombol ESC tapi cara ini kurang efektif karena tidak bisa menghentikan dan mematikan secara permanen untuk itu berikut akan saya ulas secara langkah demi langkah untuk mematikan auto check disk secara permanen untuk selamanya.

Buka RUN (Windows+R).
Tulis atau ketikkan REGEDIT setelah itu tekan ENTER atau tombol OK untuk membuka dan mengakses Registry Editor.

Selanjutnya pilih HKEY_LOCAL_MACHINE\

HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Control

Selanjutnya buka sub folder dari CONTROL dan klik SESSION MANAGER maka file di sebelah kanan akan muncul dengan beberapa pilihan 

Double klik BOOTEXECUTE untuk melakukan perubahan atau pengeditan. selain dengan klik dua kali, kamu juga bisa klik kanan pada file BootExecute selanjutnya pilih menu Modify.

Perhatikan gambar diatas terdapat tanda bintang silahkan kamu hapus setelah itu tekan tombol OK.

Kalau sudah selesai, silahkan kamu restat komputer/laptop untuk melihat hasil pengeditan yang telah kamu lakukan dan saya jamin Auto Check Disk akan hilang bagai di telan bumi.

Subscribe to receive free email updates:

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijak, sesuai topik pembahasan dan jangan lupa Subscribe https://youtube.com/c/RauhunIsnaini

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel