Cara Cek Driver Windows - Langsung Ke Blog

Cara Cek Driver Windows

Saya yakin bagi kamu yang mempunyai komputer atau pun laptop pasti sering mendengar tentang driver terutama ketika sedang di tukang service komputer dan laptop. Mereka sering bilang tentang kerusakan driver atau driver yang tidak cocok atau tidak kompatibel.

Apa sih driver windows ?, pernahkah kamu berfikir tentang apa itu driver dan bagaimana bentuknya. Saya yakin pertanyaan ini pernah singgah di kepala anda namun malu untuk bertanya atau bingung mau bertanya dari mana tentang driver.

Jadi Driver adalah sebuah perangkat lunak yang yang berbentuk file dan berfungsi sebagai penghubung antara hardware(mesin) dan operating system. Contoh ketika kamu baru selesai meng-instal windows dan belum ter-instal driver maka windows akan kurang optimal mulai dari tampilan, visual, audio dll tapi ketika sudah terpasang driver maka kinerja windows akan berbeda jauh dari sebelum terpasang driver.

Berikut langkah-langkah untuk cek driver windows :


  1. Klik kanan pada icon MY COMPUTER/COMPUTER lalu pilih MANAGE
  2. Maka form COMPUTER MANAGENT akan terbuka dengan beberapa menu pilihan
  3. Selanjutnya silahkan kamu pilih dan klik DEVICE MANAGER dan secara otomatis akan menapilkan beberapa driver yang di gunakan oleh operating system windows mulai dari Batteries sampai Universal USB. 

Jika terdapat tanda seru warna kuning pada salah satu driver tandanya driver tersebut belum terpasang atau drivernya belum pas alias belum cocok. Begitu pula sebaliknya driver yang sudah pas tidak akan menandakan tanda seru berwarnan kuning.

Subscribe to receive free email updates:

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijak, sesuai topik pembahasan dan jangan lupa Subscribe https://youtube.com/c/RauhunIsnaini

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel