Cara Download Youtube Short - Langsung Ke Blog

Cara Download Youtube Short

Trends penggunaan tiktok yang semakin hari makin bertambah telah membuat persaingan dunia sosial semakin seru. 

Tak tanggung-tanggung flatform tiktok telah mampu menggeser facebook sampai Mark Zuckerberg mengatakan bahwa penurunan penggunaan fb disebabkan oleh tiktok.

Oleh sebab itu youtube menghadirkan sebuah fitur baru yang diberi nama Shorts.

Dimana video short ini akan memberikan sebuah pengalaman baru yang telah disesuaikan dengan kebutuhan pengguna like tiktok. 

Durasi maksimal 60 detik sampai 1 menit dan tidak tanggung-tanggung kamu bisa dapat uang atau cuan dari video short yang telah kamu buat dengan syarat dan ketentuan yang diberlakukan oleh pihak youtube.

Segera buat video short kamu dan upload sebanyak mungkin untuk mendapatkan pundi-pundi rupiah.

Khusus indonesia fitur ini belum ada namun jangan khawatir kamu tetap bisa membuat video shorts dengan cara :
  1. Upload video youtube seperti biasa namun videonya harus vertikal ya
  2. Di bagian judul dan deskripsi sertakan hastag #Shorts
  3. Setelah itu pilih upload
  4. Jika video sudah selesai di upload selanjutnya masuklah ke studio youtube
  5. Pilih menu Penyesuaian (logo tongkat magic di sebelah kiri)
  6. Terus di bagian unggulan tambahkan (add) video singkat
  7. Selanjutnya pilih publish

Begitulah cara upload video shorts youtube yang bisa kamu coba pratekkan pada channel anda.

Selanjutnya bagaimana cara download youtube shorts ?

Berikut cara download video short youtube yang bisa kamu coba :
  1. Buka aplikasi (apk) youtube di handphone hp kamu
  2. Perhatikan menu shorts di bagian bawah dekat tombol home
  3. Selanjut pilih shorts untuk melihat video singkat yang mau kamu ambil
  4. Pilih menu share setelah pilih Copy Link
  5. Selanjutnya buka browser google chrome dan ketikkan id.savefrom.net atau yt1s.com
  6. Jika situs web (savefeom/yt1s) sudah terbuka tinggal paste atau tempel url video shorts yang kamu copy.
  7. Terakhir tinggal download.

Cara diatas bisa juga anda pakai untuk melakukan download video youtube.



Subscribe to receive free email updates:

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijak, sesuai topik pembahasan dan jangan lupa Subscribe https://youtube.com/c/RauhunIsnaini

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel